Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

30 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Bab Garis dan Sudut Beserta Pembahasannya

Di dalam artikel ini terdapat 30 contoh soal matematika SMP dalam bentuk pilihan ganda untuk BAB garis dan sudut.

Bab ini diajarkan pada kelas 7 SMP kurikulum 2013 semester 2. Contoh soal dibawah ini sudah dibuat berdasarkan buku matematika kurikulum 2013 revisi terbaru.

Di setiap kelompok soal akan ada Link yang dapat kalian gunakan untuk melihat pembahasan dan kunci jawaban dari masing-masing contoh soal.

Berikut adalah soal-soalnya.

Contoh Soal 1
Perhatikan gambar dibawah ini.
7 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Garis Beserta Pembahasannya
Gambar diatas menunjukkan hubungan antara.......
A. Garis yang terletak di atas bidang
B. Titik yang terletak di luar bidang
C. Titik yang terletak pada garis
D. Titik yang terletak di luar garis

Contoh Soal 2
Sebuah garis merupakan bagian dari bidang A. Garis tersebut membagi bidang A menjadi dua bagian. Hubungan antara garis tersebut dengan bidang A adalah.........
A. Garis terletak pada bidang
B. Garis memotong bidang
C. Garis berada diluar bidang
D. Garis menembus bidang

Contoh Soal 3
Diketahui ciri-ciri dua garis sebagai berikut
(1) jarak antara kedua garis tersebut di semua bagian adalah sama
(2) tidak pernah berpotongan di suatu ritik
(3) perpotongan dua garis membentuk sudut 90 derajat
(4) salah satu garis merupakan bagian dari garis lainnya
Yang merupakan ciri-ciri dua garis sejajar ditunjukkan oleh nomor........
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4

Contoh Soal 4
Pada garis l terdapat empat buah titik yaitu titik A, B, C dan D. Banyak ruas dari garis l tersebut adalah.........
A. 3
B. 4
C. 5
D. 6

Contoh Soal 5
Perhatikan gambar dibawah ini
7 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Garis Beserta Pembahasannya
Berdasarkan gambar tersebut maka pernyataan dibawah iji yang tidak benar adalah.........
A. Terdapat dua garis yang saling sejajar yaitu garis p//q dan garis r//s
B. Jika garis p//q dan garis r//s, maka garis p pasti sejajar dengan garis r atau garis q pasti sejajar dengan garis s
C. Garis r memotong garis p dan q di titik a dan d
D. Garis s memotong garis p dan q di titik b dan c

Gambar dibawah ini digunakan untuk menjawab soal nomor 6 dan 7.
7 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Garis Beserta Pembahasannya
Contoh Soal 6
Berdasarkan gambar limas segitiga di atas, garis-garis yang saling sejajar adalah kecuali........
A. Garis AB//DE
B. Garis AD//BE
C. Garis AC//EF
D. Garis AD//CF

Contoh Soal 7
Berdasarkan gambar limas diatas maka pernyataan dibawah ini yang tidak benar adalah........
A. Jika garis garis pada limas tersebut diperpanjang maka terdapat 6 buah titik potong
B. Garis AB dan AD saling berpotongan tegak lurus di titik A
C. Terdapat 12 pasang garis yang saling berpotongan tegak lurus
D. Garis DE berpotongan tegak lurus dengan garis DF

Untuk pembahasannya, kunjungi link berikut.

Contoh Soal 8
Diketahui gambar sebagai berikut.
5 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Materi Perbandingan Segmen/Ruas Garis Beserta Pembahasannya
Jika garis DE//CB, maka nilai x pada gambar diatas adalah………
A. 10 cm
B. 14 cm
C. 18 cm
D. 20 cm

Contoh Soal 9
Perhatikan gambar dibawah ini. 
5 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Materi Perbandingan Segmen/Ruas Garis Beserta Pembahasannya
Jika panjang PT = 5 cm, TQ = 15 cm, PS = 7 cm, maka panjang SR adalah………
A. 21 cm
B. 22 cm
C. 23 cm
D. 24 cm

Contoh Soal 10
5 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Materi Perbandingan Segmen/Ruas Garis Beserta Pembahasannya
Pada gambar diatas garis NO//ML dan panjang KN = 12 cm, OL = 12 cm dan KL = 26 cm. Maka panjang KM adalah……..
A. 18 cm
B. 19 cm
C. 20 cm
D. 21 cm

Contoh Soal 11
Diketahui:
5 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Materi Perbandingan Segmen/Ruas Garis Beserta Pembahasannya
EI = 10 cm, EH = 8 cm, HG = 12 cm dan GF = 20 cm. Nilai x dan y pada gambar diatas berturut-turut adalah……..
A. 10 cm dan 8 cm
B. 15 cm dan 8 cm
C. 10 cm dan 15 cm
D. 12 cm dan 15 cm

Contoh Soal 12
Diketahui gambar trapesium sebagai berikut.
5 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Materi Perbandingan Segmen/Ruas Garis Beserta Pembahasannya
Garis KJ, LM dan HI pada gambar di atas adalah sejajar. Jika panjang KJ = 20 cm, KL = 10 cm, LH = 14 cm dan panjang HI = 38 cm, maka panjang LM adalah……
A. 27,5 cm
B. 26,5 cm
C. 25,5 cm
D. 24,5 cm

Untuk pembahasannya, kunjungi link berikut.

Contoh Soal 13
Perhatikan gambar dibawah ini.
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Mengenal Sudut dan Menghitung Besar Sudut Terkecil Jarum Jam Beserta Pembahasannya
Jumlah sudut yang terdapat pada gambar diatas adalah…….
A. 4 buah
B. 8 buah 
C. 10 buah 
D. 12 buah

Contoh Soal 14
Jumlah sudut yang dibentuk oleh 15 buah sinar garis yang saling bertemu pada satu titik adalah…………
A. 14
B. 13
C. 12
D. 10

Contoh Soal 15
Jumlah sudut tumpul yang terdapat pada gambar dibawah ini adalah……..
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5

Contoh Soal 16
Jenis sudut yang dibentuk oleh 2/9 putaran penuh adalah……..
A. Sudut lurus
B. Sudut tumpul
C. Sudut siku-siku 
D. Sudut lancip 

Contoh Soal 17
Diantara pukul berikut ini yang sudut terkecil antara jarum panjang dan jarum pendeknya menunjukkan sudut 120⁰ adalah………
A. 02.00
B. 08.00
C. 13.00
D. 22.00

Contoh Soal 18
Sudut terkecil yang dibentuk oleh jarum jam pada pukul 05.19 adalah……..
A. 80,5⁰
B. 65,5⁰
C. 50,5⁰
D. 45,5⁰

Contoh Soal 19
Sudut terkecil yang dibentuk oleh jarum jam pada pukul 05.19 adalah……..
A. 80,5⁰
B. 65,5⁰
C. 50,5⁰
D. 45,5⁰

Untuk pembahasannya, kunjungi link berikut.

Contoh Soal 20
Besar sudut penyiku dari sudut 35⁰ adalah…….
A. 55⁰
B. 65⁰
C. 145⁰
D. 325⁰

Contoh Soal 21
Diketahui gambar sebagai berikut.
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut (Berpenyiku dan Berpelurus) Beserta Pembahasannya
Nilai a pada gambar diatas adalah…….
A. 15⁰
B. 30⁰
C. 75⁰
D. 150⁰

Contoh Soal 22
Berdasarkan gambar dibawah ini maka besar∠PQT adalah………
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut (Berpenyiku dan Berpelurus) Beserta Pembahasannya
A. 113⁰
B. 73⁰
C. 42⁰
D. 32⁰

Contoh Soal 23
Jika ∠m = ⅕ ∠n dan kedua sudut ini saling berpenyiku, maka besar dari masing-masing sudut ini adalah…….
A. 55⁰ dan 35⁰
B. 65⁰ dan 25⁰
C. 75⁰ dan 15⁰
D. 85⁰ dan 5⁰

Contoh Soal 24
Diketahui selisih ∠a dan ∠b adalah = 60⁰ dan besar ∠a = 3 ∠b. Jenis sudut pelurus dari ∠a adalah sudut…….
A. Siku-siku 
B. Lancip
C. Tumpul
D. Lurus

Untuk pembahasannya, kunjungi link berikut.

Contoh Soal 25
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut Pada Dua Garis Sejajar Beserta Pembahasannya
Berdasarkan gambar diatas maka besar sudut x, y dan z berturut-turut adalah………
A. 140⁰, 50⁰, 50⁰
B. 140⁰, 40⁰, 140⁰
C. 40⁰, 140⁰, 140⁰
D. 50⁰, 140⁰, 140⁰

Contoh Soal 26
Perhatikan gambar dibawah ini.
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut Pada Dua Garis Sejajar Beserta Pembahasannya
Nilai x dan y adalah……….
A. 45⁰ dan 75⁰
B. 40⁰ dan 70⁰
C. 35⁰ dan 70⁰
D. 35⁰ dan 60⁰

Contoh Soal 27
Berdasarkan gambar dibawah ini maka pernyataan berikut yang tidak benar adalah………..
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut Pada Dua Garis Sejajar Beserta Pembahasannya
A. Besar ∠1 = ∠8
B. Terdapat dua pasangan sudut dalam sepihak
C. ∠2 dan ∠8 adalah sudut-sudut sehadap yang besarnya sama
D. Besar ∠1 = ∠4 = ∠5 = ∠8

Contoh Soal 28
Perhatikan gambar berikut 
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut Pada Dua Garis Sejajar Beserta Pembahasannya
Berdasarkan gambar tersebut, maka nilai x dan y adalah……..
A. 30⁰ dan 45⁰
B. 55⁰ dan 30⁰
C. 60⁰ dan 30⁰
D. 55⁰ dan 45⁰

Contoh Soal 29
Diketahui dua garis sejajar saling berpotongan seperti gambar dibawah ini. Jika m∠1 = 100⁰, maka besar ∠8 adalah……..
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut Pada Dua Garis Sejajar Beserta Pembahasannya
A. 80⁰
B. 70⁰
C. 60⁰
D. 50⁰

Contoh Soal 30
Perhatikan gambar dibawah ini
6 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Tentang Hubungan Antar Sudut Pada Dua Garis Sejajar Beserta Pembahasannya
Jika AB sejajar dengan CD dan garis EG sejajar dengan FH serta besar ∠CGE = 116⁰, maka nilai x adalah……..
A. 64⁰
B. 81⁰
C. 99⁰
D. 180⁰

Untuk pembahasannya, kunjungi link berikut.

Nah, hitunglah 30 buah contoh soal matematika SMP untuk bab garis dan sudut yang dapat diberikan pada artikel kali ini.

Silahkan kunjungi Link yang terdapat pada dibawah soal untuk melihat kunci jawaban serta pembahasan dari soal-soal di atas.

Terima kasih sudah berkunjung.

Posting Komentar untuk "30 Contoh Soal Matematika SMP (Pilihan Ganda) Bab Garis dan Sudut Beserta Pembahasannya"